Saturday, May 24, 2014

Kuning-Kuningen (Bagian 6)

Kuning-kuningen adalah aset Suku Karo dalam bentuk sastra atau dalam bahasa Indonesia dapat diartikan sebagai teka-teki.

1. Rumah dua ruang la terbengketi. Kai?
    Rumah dua ruang tidak termasuki. Apakah itu?
    Jawab: Igung (hidung)

Wednesday, May 21, 2014

Untuk Pahlawan Yang Hilang

....................Pahlawan
remuk rasa kalbu
melanglang jagat ini
entah dimana
rimba hutanmu
entah dimana
makam pusaramu
entah dimana
tapa samadhimu

Saturday, May 17, 2014

Bilang-Bilang Tentang Garamata

Maka hio hari kute nu bilang-bilang
si mula tubuh ibabo taneh mekapal enda
lako nitabah mama Tambarmalemna ndube
itepi-tepi Layo Pertaburen
tapiyan (tapin) turang beru Tarigan
si terbelas kata mehuli
la erbaba tuhuna.

Sunday, May 11, 2014

Panggilan Khas (Original Karo Punya)

Suku Karo merupakan salah satu suku asli Sumatra Utara. Suku Karo memiliki daerah asal yang biasa disebut dengan Taneh Karo Simalem dan memiliki salam khas yaitu Mejuah-juah. Suku Karo memiliki berbagai macam jenis sastra seperti Kuning-kuningen, Bilang-BilangTurin-Turin dan masih banyak lagi.

Tuesday, May 6, 2014

Kuning-Kuningen (Bagian 5)

Kuning-kuningen adalah aset Suku Karo dalam bentuk sastra atau dalam bahasa Indonesia dapat diartikan sebagai teka-teki.

1. Sekalak sinare-nare, sekalak si ngergut-ergut, naktak si mbentarna maka ngadi. Kai?
    Seorang menunggu, seorang lagi mengangguk-angguk, jatuh yang putih baru berhenti. Apakah itu?
    Jawab: Kalakati (alat pembelah pinang)