Kuning-kuningen adalah aset Suku Karo dalam bentuk sastra atau dalam bahasa Indonesia dapat diartikan sebagai teka-teki.
1. Rumah dua ruang la terbengketi. Kai?
Rumah dua ruang tidak termasuki. Apakah itu?
Jawab: Igung (hidung)